selera nusantara.blogspot.com By Riffa

Thursday, March 12, 2020

SAMBEL BAWANG




.
Sambal bawang
.
200gr cabe rawit (mix merah dan hijau)
150 gr bamer
150 ml minyak sayur
1 buah jeruk limau
Garam gula secukupnya
.
Cara membuat:
1. Cuci cabe dan bawang lalu tiriskan
2. Goreng bawang+cabe smp layu
3. Ulek bawang+cabe sesuai selera (kasar/halus)
4. Goreng kembali sambal sambil ditambah garam dan gula,koreksi rasa,matikan api beri kucuran jeruk limau.. siap disajikan
.
Tunggu smp uap hilang dan sambal dingin baru masukan toples kaca,awet taro dikulkas,stiap mau makan diambil pke sendok bersih..

resep by @mjshomecooking
trimakasih


EmoticonEmoticon