selera nusantara.blogspot.com By Riffa

Thursday, October 5, 2017

SOTO AYAM

soto ayam

BAHAN
* 1 ekor ayam cuci bersih
* 4 liter air
* 6 lembar daun jeruk
* 2 batang serai
* 2 lembar daun salam
* soun rendam tiriskan
* kobis iris sesuai selera
* daun bawang , seledri
* jeruk peras

 sambal
* cabai kriting , cabai rawit rebus kemudian haluskan dan tambahkan sedikit kuah soto

bahan pelengkap
* telur rebus
* ceker
* tahu
* ayam suir
* tauge


bumbu
* garam, gula, kaldu ayam
* 8 siung bawang merah
* 7 buah bawang putih
* 8 buah kemiri
* 4 rruas kunyit
* 1 sdt merica
* 1/2 pala
* 3 cm jahe

caranya
* tumis bumbu bersama daun salam , daun jeruk dan serai tumis sampai benar-benar matang
* masukkan bumbu yang sudah di tumis kedalam air, tambahkan garam, gula, kaldu
 masukkan ayam, rebus sampai kaldunya keluar dan ayam matang cek rasa
* angkat ayam tiriskan lalu goreng kemudian suir-suir
* tata di mangkuk  masukkan soun dan bahan pelengkapo lainnya siram kuah soto
 sajikan


EmoticonEmoticon