selera nusantara.blogspot.com By Riffa

Thursday, June 25, 2020

AYAM GORENG KALASAN




AYAM  GORENG  KALASAN



Bahan :
1 ekor ayam kampung (me:ayam pejantan ) potong sesuai selera
2 lbr daun salam
25 gr gula merah,sisir
2 siung bw putih, haluskan
500 ml air kelapa
Kecap manis 
Garam secukupnya
Air jeruk nipis secukupnya

Bumbu halus:
6 buah bwg merah
4 siung bwg putih
1 ruas jari lengkuas
1/2 sdt merica 
Cara membuat :
1. Cuci bersih ayam , Lumuri  dg air jeruk nipis dan bwg putih halus, diamkan 30 menit.
2. Didihkan air kelapa,lalu  masukkan bumbu halus, daun salam, kecap manis, garam dan gula merah, aduk rata 
3.Masukkan ayam, masak ayam sampai empuk dan air menyusut , setalah ayam empuk angkat tiriskan sampai ayam dingin.
4. Panaskan minyak ,Goreng sampai matang kecoklatan
5. Sajikan dengan sambal dan lalapan.



resep by. @mgrt.erna
termakasih


EmoticonEmoticon