selera nusantara.blogspot.com By Riffa

Monday, July 6, 2020

IKAN OSENG CABE




IKÀN OSENG CABE

Bahan :
1 ekor ikan (bebas aja ya, sy pakai kerapu)
8bh bawang merah 
6bh bawang putih
7bh cabe hijau besar
4bh tomat hijau
2sdm garam
1sdt kaldu jamur 
minyak untuk menggoreng ikan dan menumis bumbu
50ml air 
1 jeruk nipis

Cara :
1. bersihkan ikan, kucuri jeruk, beri garam 1sdm, aduk rata, diamkan sebentar. kemudian goreng sampai kering. 
2. iris bawang merah, bawang putih, cabe kemudian tumis pakai minyak sisa goreng ikan.
3. tambahkan garam ke tumisan, beri air dan masukkan ikan. aduk rata, masak hingga air habis dan bumbu layu. 
bon appetite! 🍽🥂
.
.


resep by. @trixie_gayatri 
terimakasih


EmoticonEmoticon