selera nusantara.blogspot.com By Riffa

Saturday, November 28, 2020

TALAM TAKO / TAKO THAI






TALAM TAKO / TAKO THAI


Bahan : 
50 gr  tepung hunkwee
550 ml  santan ( me : 1 bks kara 200ml + air )
100 gr  gula pasir 
1/4 sdt garam 
2 lbr daun pandan disimpulkan
1 buah jagung manis pipil, rebus sebentar saja kurang lebih 2-3menit
Daun pandan untuk tempat talam takir
.
Cara :
1. Dalam panci, campur semua bahan kecuali jagung, aduk sampai tercampur rata, dan tidak bergerindil.
2. Nyalakan api, masak dengan api sedang sambil di aduk sampai meletup2 kental, lalu masukkan jagung pipil, aduk rata, matikan kompor.
3. Biarkan uap panasnya hilang dan agak mengental ( awas jangan sampai mengeras yah ), lalu tuang ke cetakan pandan talam takir yg sudah di buat kotak kecil.
4. Dinginkan & talam tako siap di santap.
.
.


resep by. @uulfarandfavian
terimakasih


 

Related Posts

  • KALIO DAGING SAPI Kalio Daging Sapi . Bahan : 1 kg daging sapi has dalam,potong2 500 ml santan encer 700 ml santan kental 2 batang ser… Read More
  • RESEP GADO GADO GADO GADO Bahan: 2 buah kentang, potong-potong rebus 1 buah wortel, potong panjang, rebus Daun selada, iris kasar 1… Read More
  • SAMBAL IKAN WADER SAMBEL WADER KEMANGI Bahan: -1/4 ikan wader, lumuri jeruk nipis diamkan 15 menit. Lalu bilas sampai bersih -2 lmbr … Read More
  • GULAI TELUR KACANG PANJANG Gulai Telur Kacang Panjang Bahan: 7 butir telur 8 lonjor kacang panjang, potong-potong 300 ml santan dari1/2 butir … Read More
  • KERING TEMPE TERI KACANG Kering Tempe Teri Kacang . Bahan : 1 papan besar tempe, potong tipis memanjang 150 gr teri medan 100 gr kacang tana… Read More
  • OPOR AYAM Ini tipe opor yang saya suka diantara banyak versi. Ada yang masak opor itu putih kental santan nya, ada kuning menu… Read More


EmoticonEmoticon

:)
:(
:D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p