selera nusantara.blogspot.com By Riffa

Monday, October 11, 2021

OSENG IKAN TONGKOL








OSENG IKAN TONGKOL


BAHAN
500 gr anak ikan tongkol bersihkan
2 siung bawang putih haluskan
1 sdt garam halus
2 papan pete
15 buah cengek iris bulat
10 butir bawang merah iris
3 siung bawang putih iris
2 tomat hijau iris kotak
1 batang daun bawang iris halus
Garam dan gula pasir secukupnya
Kecap manis secukupnya
2 lembar daun salam
3 cm lengkuas iris
Air secukupnya
Minyak goreng
.
BUMBU HALUS
3 butir kemiri
2 siung bawang putih
2 cm jahe
1/2 sdt terasi bakar
1 cm kunyit bakar
.
CARA MEMBUAT
đź“Ś Lumuri ikan dengan bawang putih dan garam, diamkan 15 menit lalu goreng hingga matang tiriskan.
đź“Ś Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu halus, aduk rata. Masukkan bumbu iris. 
đź“Ś Masukkan air,tuang kecap manis, kaldu bubuk dan gula pasir. Masak hingga mendidih, masukkan ikan aduk rata. Beri tomat, daun bawang dan petai. Koreksi rasa, masak hingga bumbu meresap, angkat. 
.
.
.

resep by. @bundogafi
thank you


 

Related Posts

  • SAMBAL IKAN Ikannya bisa di ganti ikan lain sesuai selera.—Sambal ikan—Bahan:- 600 gr ikan patin- 1 bh jeruk nipis- 3 siung ba… Read More
  • PECEL KEDIRI Bikin menu Pecel Kediri moms…Harusnya ada sambal tumpangnya nich, tapi karena tidak punya tempe semangit jadinya t… Read More
  • PEPES ATI EMPELA TAHU  PEPES ATI AMPELA TAHU by @trisulistijani.2908 penyajian 4-6 porsi Bahan : 7 pasang Ati Ampela… Read More
  • LAKSA BETAWI Ada banyak jenis makanan di seluruh nusantara. Semuanya punya ciri khas dan rasa yang enak juga unikIndonesia yang… Read More
  • SAYUR NANGKA MUDA KACANG PANJANG Olahan Sayur dengan Sayur Nangka Muda Kacang Panjang buatan dahulu kala yang lupa disetor🙏.Kali aja bisa jadi ins… Read More
  • PECAK IKAN GURAME Alhamdulillah hari ini bikin menu Pecak Ikan Gurame, membuat mata yang masak berbinar-binar dan semangat 45.&… Read More


EmoticonEmoticon

:)
:(
:D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p